30 Nov 2013

BAHAYA MENINGGALKAN SHALAT


oleh :Mahfud

Segala puji hanyalah bagi Allah swt yang telah berfirman dalam al-Qur’an su-rat al-Ma’un ayat 4-5: “Maka kecelakaanlah bagi orang-orang yang shalat, (yaitu) orang-orang yang lalai dari shalatnya”. Shalawat dan salam semoga tetap mengalir tercurah pada nabi Muhammad saw yang telah bersabda dalam haditsnya: “Islam itu dibangun di atas lima perkara: Bersaksi bahwa tiada Tuhan yang berhak diibadahi kecuali Allah dan Muhammad itu utusan Allah, mendirikan shalat, menunaikan zakat, melaksanakan ibadah haji dan puasa pada bulan Ramadhan.” (HR. Bukhari, Muslim dan Ashabus Sunan).

28 Nov 2013

Berhati-hatilah dalam berfatwa

Berhati-hatilah dalam berfatwa


Salah satu tanda-tanda akhir zaman adalah akan bermunculan fitnah dari orang-orang seperti Dzul Khuwaishirah dari Bani Tamim An Najdi yakni orang-orang yang berfatwa tanpa ilmu.

Telah menceritakan kepada kami Isma’il bin Abu Uwais berkata, telah menceritakan kepadaku Malik dari Hisyam bin ‘Urwah dari bapaknya dari Abdullah bin ‘Amru bin Al ‘Ash berkata; aku mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: Sesungguhnya Allah tidaklah mencabut ilmu sekaligus mencabutnya dari hamba, akan tetapi Allah mencabut ilmu dengan cara mewafatkan para ulama hingga bila sudah tidak tersisa ulama maka manusia akan mengangkat pemimpin dari kalangan orang-orang bodoh, ketika mereka ditanya mereka berfatwa tanpa ilmu, mereka sesat dan menyesatkan (HR Bukhari 98)

Dalil Fida'an dan Tahlilan


oleh : Kang Mahmud Martapura
TAHLILAN........

tahlilan 70rb kali yuk ,,,,,dalil nya ini tdk tanggung-tanggung lg,langsung kunuqilkan qaul imam besar para wahabi,,yaitu Syaikhul Islam Ibnu taimiyah,
maksudku membawakan qaul ibnu taimiyah ini,adalah,,imam rujukan mereka aja membolehkan tahlilan,,kok kenapa mereka melarang tahlilan,kan aneh,,jadi wahabi itu siapa? sudah pasti bila tdk punya ikutan,maka syaithon lah ikutan mereka,,krn imam mereka aja membolehkan,,